Resep: Donat Kentang Yang Lezat

Resep: Donat Kentang Yang Lezat

Lezat, Gurih dan Maknyusss.


Donat Kentang.

Donat Kentang You can cook Donat Kentang using 10 ingredients and 8 steps. Here is how you achieve it.

Ingredients of Donat Kentang


  1. Prepare 500 gram of tepung terigu.
  2. You need 250 gram of kentang.
  3. It's 1 butir of Kuning telur.
  4. Prepare 1 butir of telur.
  5. Prepare 50 gram of mentega.
  6. You need 11 gram of ragi instans.
  7. You need 2 sachet of susu bubuk.
  8. It's 7 sdm of gula.
  9. You need 1 sdt of garam.
  10. You need 100-120 ml of air hangat.

Donat Kentang step by step


  1. Campurkan ragi, gula, 1 sachet susu bubuk di dalam gelas n aduk dengan air hangat sedikit saja. Aduk beberapa menit lalu diamkan sampai berbuih.
  2. Kukus kentang sampai empuk lalu ditumbuk atau diuleg sampai lembut.
  3. Siapkan wadah campurkan tepung, gula, telur, margarin, garam, susu bubuk, ragi instan yg sdh berbuih dan kentang yg sdh halus. Aduk sampai rata n tambahkan air hangat sedikit demi sedikit menyesuaikan adonan hingga Kalis dan tdk lengket.
  4. Diamkan 1 jam dan ditutup plastik kedap udara agar adonan mengembang.
  5. Setelah itu bentuk sesuai selera dan diamkan lagi 30-60 menit.
  6. Goreng dan sajikan. Berikan topping sesuai selera..
  7. Bisa difrozen senang digoreng setengah matang.
  8. Selamat mencoba.